Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

ICDX: Notional Value Transaksi pada Juli 2024 Capai Rp1.807 Triliun

Foto : ANTARA/HO-ICDX

Direktur Utama Indonesia Commodity and Derivatives Exchange (ICDX) Fajar Wibhiyadi.

A   A   A   Pengaturan Font

Adanya dominasi kontrak komoditas emas yang terjadi di bulan Juli 2024, menunjukkan bahwa emas masih menjadi pilihan masyarakat untuk investasi, karena harga emas yang cenderung mengalami pertumbuhan dari waktu ke waktu.

"Kami optimis, perdagangan berjangka komoditi di Indonesia akan terus tumbuh ke depan. Sejalan dengan itu, kami juga percaya bahwa transaksi di ICDX juga akan terus mengalami pertumbuhan. Kami proyeksikan, sampai dengan akhir tahun 2024 ini, total transaksi akan mencapai sekitar 15 juta lot," ujarnya lagi.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top