Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis

“Healing" dengan Mengunjungi Kampung Unik di Jawa Timur

Foto : koran jakarta/selo cahyo
A   A   A   Pengaturan Font

Musim libur pada akhir tahun ini merupakan kesempatan untuk kita bisa healing dengan mengunjungi tempat-tempat unik. Jika Anda berencana untuk berlibur di Jawa Timur, tak ada salahnya jika mampir ke kampung-kampung unik yang ada di Malang dan Surabaya ini.

Malang, kota terbesar kedua di Jawa Timur setelah Surabaya, didirikan pada masa pemerintahan Belanda pada 1 April 1914, dengan E K Broeveldt sebagai wali kota pertama.

Kota berhawa sejuk yang terletak pada ketinggian antara 440-667 meter di atas permukaan air laut ini, dikelilingi oleh Gunung Arjuno di sebelah utara; Gunung Semeru dan Gunung Bromo di sebelah timur; Gunung Kawi dan Gunung Panderman di sebelah barat.

Malang dikenal sebagai kota pariwisata karena alamnya yang menawan yang dikelilingi oleh pegunungan. Jika dilihat dari sisi budaya, Malang termasuk ke dalam Kawasan Kebudayaan Arek dan menyimpan berbagai macam peninggalan bersejarah.

Kampung Heritage Kayutangan
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top