Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Gregoria Mariska Tantang Ratchanok Intanon

Foto : ANTARA/Sigid Kurniawan

Lolos ke Babak 16 Besar I Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung mengacungkan jempol seusai mengalahkan tunggal putri Belgia, Lianne Tan dalam penyisihan Grup M Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sport Plaza, Tokyo, Jepang, Rabu (28/7). Gregoria lolos ke babak 16 Besar setelah menundukkan Lianne Tan dengan skor 21-11, 21-17.

A   A   A   Pengaturan Font

Jordan/Melati Terhenti

Langkah ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti harus terhenti di babak perempat final. Langkah mereka terhenti usai dikalahkan pasangan nomor satu dunia asal Tiongkok, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong. Jordan/Melati menyerah dua gim langsung, 17-21, 15-21 dalam waktu 35 menit.

Jordan/Melati menyampaikan permintaan maaf atas kekalahan tersebut. "Pertama kami mohon maaf kepada seluruh masyarakat Indonesia, kami belum bisa memberikan hasil yang terbaik," ujar Melati. ben/S-2


Redaktur : Sriyono
Penulis : Benny Mudesta Putra

Komentar

Komentar
()

Top