
Genjot Peningkatan KUR, Pemerintah Terus Permudah Akses Pembiayaan bagi UMKM

Foto : Humas Kemenko Ekonomi
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto dalam kuliah umum dan kajian buku pembiayaan UMKM di Universitas Udayana, Bali, pada Kamis (22/9/2022).
JAKARTA - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendorong kemudahan akses pembiayaan bagi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) melalui kuliah umum dan kajian buku pembiayaan UMKM di Universitas Udayana, Bali.
Airlangga menyampaikan satu program Pemerintah dalam meningkatkan akses pembiayaan pada UMKM adalah melalui kredit usaha rakyat (KUR) yang plafonnya ditingkatkan hingga Rp373 triliun di 2022.
Baca Juga :
Dukung Sektor UMKM
Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara
Komentar
()Muat lainnya