Pencegahan Korupsi
Ganjar Siapkan 7.808 Desa Antikorupsi di Jateng
Foto : Istimewa
Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menyiapkan 7.808 desa antikorupsi setelah Desa Bayubiru di Kabupaten Semarang ditetapkan sebagai desa percontohan antikorupsi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Selain Desa Pakatto Gowa di Sulawesi Selatan dan Desa Banyubiru di Jawa Tengah, ada sejumlah desa di sembilan provinsi lainnya untuk percontohan.
Baca Juga :
Ganjar Dukung Ahok Maju di Pilkada Jakarta 2024
Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara
Komentar
()Muat lainnya