Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Dorong Transformasi Museum, IHA Gandeng France Muséums Développement

Foto : istimewa

Ketua Tim Cagar Budaya Prabawa Dwi Putranto, didampingi oleh Duta Besar Prancis untuk Indonesia, Timor Leste dan ASEAN, Fabien Penone, menyampaikan sambutan dalam acara pembukaan Lokakarya Manajemen Koleksi dan Kuratorial di Jakarta pada hari Senin 91/7). Kegiatan yang bertujuan memperkuat kapasitas profesional museum dalam manajemen dan kuratorial ini berlangsung dari 1 hingga 5 Juli 2024 di Jakarta.

A   A   A   Pengaturan Font

"Lima tema besar tersebut antara lain adalah proses pameran temporer, proses pameran permanen, praktik peminjaman koleksi, asuransi benda seni, dan perencanaan kesiapan bencana," kata Mahendra.

Duta Besar Prancis untuk Indonesia, Timor Leste, dan ASEAN, Fabien Penone,yang turut menghadiri pembukaan kegiatan dan turut menyampaikan dukungan serta komitmennya untuk kerja sama yang berkelanjutan antara Indonesia dan Prancis khususnya di bidang kebudayaan.

"Kami sangat mendukung inisiatif ini sebagai bagian dari upaya untuk memperkuat hubungan budaya antara Prancis dan Indonesia. Kolaborasi ini menunjukkan komitmen kami untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman demi kemajuan dan peningkatan pelestarian warisan budaya kedua negara," paparnya.


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top