Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Dapat Antusiasme Tinggi, Seribu Perempuan Ikuti Kelas Online Tata Rias dan Strategi Bisnis dari Mak Ganjar

Foto : istimewa

Pelatihan tata rias yang digelar di Kafe Artivator di Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat.

A   A   A   Pengaturan Font

Sukarelawan Mak Ganjar membuka kelas online pelatihan tata rias dan strategi bisnis jasa pada Rabu (27/9). Sekitar 1.000 perempuan dari berbagai daerah di Indonesia mengikuti kelas online tersebut.

DEPOK - Sukarelawan Mak Ganjar membuka kelas online pelatihan tata rias dan strategi bisnis jasa pada Rabu (27/9). Sekitar 1.000 perempuan dari berbagai daerah di Indonesia mengikuti kelas online tersebut.

Sementara sebagian peserta hadir langsung secara luring dalam pelatihan yang digelar di Kafe Artivator di Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat tersebut.

Salah satu peserta, Sifanopuma Novi mengaku sangat antusias dan bersemangat dalam mengikuti kelas make up yang mengungsung tema complexion laminating atau teknik riasan yang tahan keringat dan cocok dengan kulit yang tengah dalam proses perawatan.

"Untuk hari ini sangat luar biasa banget, sangat bermanfaat membuat aku lebih banyak wawasan lagi. Terutama dalam hal bidang make up dan bisnis," ujar Novi.

Dia berharap, ketrampilannya dalam bidang tata rias makin bertambah. Dia juga berharap lewat pelatihan strategi bisnis jasa, dia bisa mengembangkan usaha jasa tata riasnya yang telah ia bangun.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top