Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis

BRIN Pelajari Pergerakan Sesar yang Berpotensi Picu Gempa Bumi

Foto : antarafoto

Kepala Pusat Riset Kebencanaan Geologi BRIN Adrin Tohari

A   A   A   Pengaturan Font

Badan Riset dan Inovasi Nasional BRIN (BRIN) memantau berbagai aktivitas sesar untuk mempelajari setiap pergerakan lempeng yang berpotensi dan memicu gempa bumi.

JAKARTA - Badan Riset dan Inovasi Nasional BRIN (BRIN) memantau berbagai aktivitas sesar untuk mempelajari setiap pergerakan lempeng yang berpotensi dan memicu gempa bumi.

Kepala Pusat Riset Kebencanaan Geologi BRIN Adrin Tohari mengatakan pihaknya memakai teknologi global positioning system atau GPS untuk mengetahui pola deformasi.

"Alat itu merekam setiap pergerakan apapun. Ketika pergerakan yang tadinya linear, lalu tiba-tiba terkunci, artinya ada energi yang sedang tersimpan," ujarnya dalam pernyataan yang dikutip di Jakarta, Senin (1/4).

Adrin mengungkapkan bahwa sesar bergerak teratur dan lambat. Apabila sesar aktif tiba-tiba berhenti bergerak, hal itu menandakan sedang terjadi kuncian yang menampung energi besar.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top