Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

BRI Targetkan Tambah 10 Ribu Nasabah Prioritas

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

MEDAN - PT Bank Rayat Indonesia Tbk atau BRI pada 2019 menargetkan bisa menambah 5.000-10.000 nasabah prioritas baru dari yang sudah ada sekitar 65 ribuan hingga 2018.

"Target tambahan sebesar 5.000-10.000 itu untuk nasabah baru, bukan nasabah lama yang melakukan top up," kata Vice President Wealth Management Division BRI, Tina Meilina, di Medan, Sumatera Utara, akhir pekan lalu.

Baca Juga :
Produksi Terbatas

Menurut dia, dari target tambahan 5.000-10.000 nasabah, untuk di wilayah BRI Medan diharapkan sekitar 500 orang. "Di wilayah BRI Medan, hingga saat ini sudah ada nasabh prioritas sebanyak 5.000 nasabah," ujarnya.

BRI sendiri terus meningkatkan pelayanan terhadap nasabah prioritas yang memiliki minimal portofolio 500 juta rupiah itu seperti menambah jumlah Sentra Layanan Prioritas (SLP).

Kemudian, berbagai produk yang disesuaikan dengan kebutuhan nasabah seperti financial advice dari Priority Banking Manager (PBM) dan Priority Banking Officer (PBO) BRI.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top