Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Antispasi Bencana

BPBD Banten Butuh Sembilan Sirene Peringatkan Tsunami

Foto : Antara

Sejumlah anggota TNI membongkar ­rumah yang rusak akibat gempa di Kampung Jaura, ­Pandeglang, Banten.

A   A   A   Pengaturan Font

Penyelamatan itu bisa dilakukan selama 30 menit setelah terjadinya gempa tektonik dari sebelum terjadi gelombang tsunami.

"Kami berharap tahun ini bisa terpasang sembilan alat EWS tsunami antara lain pesisir Pantai Sawarna, Bayah, Panggaran, Cihara, Pagelaran, Sukamanah Wanasalam, Binuangeun dan Sumur," katanya menjelaskan.

Tingkatkan Kewaspadaan

Selama ini, kata dia, wilayah pesisir pantai Provinsi Banten merupakan daerah potensi bencana tsunami, karena adanya patahan atau sesar di Perairan Samudera Hindia dengan Benua Indo-Australia juga di bagian selatan terdapat Lempeng Eurasia di bagian utara dan Lempeng Pasifik di bagian timur.

Karena itu, masyarakat pesisir agar meningkatkan kewaspadaan terhadap bencana alam tersebut, terlebih saat ini di pesisir selatan Banten terjadi peningkatan gempa tektonik.


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top