Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
DISKONTO

Asean Dukung Prioritas Ekonomi Indonesia

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Indonesia telah menetapkan tujuh prioritas deliverables dalam keketuaan Asean 2023. Ketujuh deliverables ini adalah Kerangka Fasilitasi Layanan Asean; Penandatanganan Protokol kedua untuk Mengubah Persetujuan Pembentukan Kawasan Perdagangan Bebas Asean-Australia-Selandia Baru (AANZFTA); Pendirian RCEP Support Unit di Sekretariat Asean, Jakarta, Indonesia.

Kemudian, Kerangka Kerja Asean untuk Inisiatif Berbasis Proyek Industri; Implementasi Penuh E-Form D melalui Asean Single Window; Pernyataan Pemimpin untuk Mengembangkan Asean Digital Economy Framework Agreement (DEFA); dan Roadmap Standar Harmonisasi Asean untuk Mendukung Implementasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs).


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top