
Arkeolog Temukan Mumi Tertua di Mesir

Foto : VoA/AP
Makam lain milik Meri, penjaga rahasia dan asisten pemimpin besar istana.
Para arkeolog juga menemukan banyak patung yang berada di antara makam, di antaranya patung yang mewakili seorang laki-laki dan istrinya serta beberapa pelayan, menurut pernyataan itu. VoA/I-1
Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat
Komentar
()Muat lainnya