Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

7 Persiapan Penting Sebelum Liburan ke Luar Negeri

Foto : ANTARA/Pexels/Oleksandr P
A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Liburan ke luar negeri adalah impian banyak orang. Mengunjungi tempat-tempat baru, mengenal budaya yang berbeda, dan mencicipi kuliner khas dari berbagai belahan dunia menjadi daya tarik tersendiri. Namun, agar liburan tersebut berjalan lancar dan menyenangkan, ada beberapa persiapan yang perlu dilakukan.

Salah satu hal penting yang harus dipersiapkan adalah harga tiket pesawat. Mengetahui informasi mengenai harga tiket pesawat akan membantu dalam merencanakan anggaran dan memilih waktu yang tepat untuk berlibur.

Selain mempersiapkan tiket pesawat ada beberapa hal lain yang juga harus dipersiapkan dengan baik sebelum berangkat. Berikut adalah tujuh persiapan penting yang perlu diperhatikan sebelum memulai petualangan ke luar negeri.

  1. Persiapan Dokumen Perjalanan

Pastikan paspor dan visa sudah siap jauh-jauh hari sebelum tanggal keberangkatan. Paspor harus masih berlaku minimal enam bulan dari tanggal kepulangan. Selain itu, setiap negara memiliki persyaratan visa yang berbeda-beda, jadi pastikan untuk mengetahui informasi terkait dan mengurusnya tepat waktu.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top