Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Skandal Korupsi di Malaysia

1MDB Tuntut Pemulihan Aset Lebih USD 20 Miliar

Foto : AFP/Mohd RASFAN

Mantan Perdana Menteri Malaysia, Najib Razak

A   A   A   Pengaturan Font

Pihak berwenang Malaysia dan AS menuduh sedikitnya 4,5 miliar dollar AS telah dijarah dari 1MDB sebagai bagian dari skema penggelapan yang melibatkan mantan PM Najib Razak dan beberapa kroninya.

Laporan Penyelidik

Najib membentuk 1MDB pada 2009. Saat ini Najib, 67 tahun, dijatuhi hukuman 12 tahun penjara atas tuduhan penyalahgunaan kekuasaan, pelanggaran kepercayaan dan pencucian uang. Jaksa menuduh Najib secara ilegal menerima hampir 10 juta dollar AS dari SRC International.

Najib mengklaim bahwa ia telah diperdaya oleh pemodal Malaysia bernama Jho Low dan pejabat 1MDB lainnya yang nakal supaya percaya bahwa uang yang masuk ke rekening pribadinya adalah sumbangan dari keluarga kerajaan Arab Saudi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top